Sabtu, 15 Januari 2011

Ciri-ciri Anak Kreatif

Cerdas dan pintar itu karena ketekunan, dan kreativitas itu merupakan pilihan, bukan bakat.
Setiap anak berpotensi menjadi kreatif, maka perlu dibentuk dan dipupuk sehingga setiap anak memiliki peluang menjadi kreatif.
Ada 3 ciri anak kreatif yang dominan, antara lain :
  1. Spontan
  2. Rasa ingin tahu yang tinggi
  3. Tertarik pada hal-hal baru
Faktor lingkunganlah yang menjadikan anak tidak kreatif. sedangkan kewajiban orang tua sebenarnya bukanlah mencetak, tetapi ebih pada mempertahankan agar anak tetap kreatif sebagaimana aslinya.

Ada 4 Kunci Mempertahankan Kreatifitas Anak

  1. Membangun kepribadian anak dengan modal cinta
  2. Menumbuhkan dan Mengembangkan Motivasi
  3. Mensistimatisir Proses Pembentukan Anak Kreatif
  4. Mengevaluasi Hasil Kreativitas


Tidak ada komentar: